di sudut stasiun, hujan jatuh satu-satu
gerbong-gerbong basah kuyup saat itu
cakrawala meninggalkankan warna sahdu
jalanan di sepanjang rel basah bersama matamu
rintiknya membasuh debu-debu
waktu ke waktu
kau sembunyikan luapan air mata
bersama detak hujan yang menerpa
membungkusnya di bawah payung jingga
Bandung, 1 Juli 2017
Tidak ada komentar:
Posting Komentar